luhanay blog Follow Dash Owner

Minggu, 14 April 2013

Pengertian Thaharah

A. Pengertian
Thaharah menurut pengertian bahasa adalah bersuci atau membersihkan diri. Sedangkan menurut istilah (syar'i) adalah menghilangkan dari segala sesuatu yang dapat menghalangi sah atau sempurnanya shalat dengan tata cara yang telah ditetapkan oleh syari'at.

B. Jenis-jenis Thaharah
Thaharah dalam syara terbagi dua : Hissiyyah dan Ma'nawiyyah
Thaharah Ma'nawiyah adalah mensucikan diri dari kotoran dan dosa
Thaharah Hissiyyah adalah mensucikan anggota badan dari najis
Dimaksudkan untuk pelaksanaan shalat terdiri dari dua macam :
1) Thaharah dari hadast, terbagi menjadi tiga bagian, yaitu :
- thaharah kubra berupa mandi besar
- thaharah shugra berupa wudlu
- thaharah pengganti keduanya yaitu yang disebut dengan Tayammum
2) Thaharah dari khabast (kotoran/najis) yang terbagi menjadi tiga pula, yaitu :
- mandi
- membasuh (mengusap)
- dan memerciki

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

iklaan

SUPER JUNIOR